Kunci Jawaban Soal Operasi Hitung Pecahan, Materi Kelas 4-6 SD Belajar dari Rumah TVRI Kamis 16 Juli 2020

By Rachel Anastasia Agustina, Kamis, 16 Juli 2020 | 06:15 WIB
Jawaban soal operasi hitung pecahan, materi kelas 4-5 SD belajar dari rumah TVRI. (freepik)

Kunci Jawaban Soal Operasi Hitung Pecahan, Materi Kelas 4-6 SD Belajar dari Rumah TVRI Kamis 16 Juli 2020

Nakita.id - Inilah kunci jawaban soal operasi hitung pecahan materi kelas 4-6 SD Kamis 16 Juli 2020.

Seperti diketahui, belajar dari rumah TVRI kembali lagi untuk anak-anak yang sudah memulai kegiatan belajar mengajar (KBM).

Seperti biasanya, soal pun diberikan untuk anak-anak dan diharapkan bisa dijawab dengan sebaik-baiknya.

Materi hari ini untuk kelas 4-6 SD adalah operasi hitung pecahan.

Baca Juga: Jawaban Soal Belajar Berhitung Materi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 15 Juli 2020 Untuk Jenjang SD Kelas 1-3

Kalau Moms ingin membantu Si Kecil mengerjakan soal-soalnya, bisa simak jawaban dari soal-soal tersebut di bawah ini.

Soal

1. Ibu memiliki sebuah kue bolu. Kue bolu tersebut dipotong menjadi beberapa bagian.

Ibu memberikan bolu untuk adik 1/6 bagian, kakak makan 2/6 bagian, dan dimakan ayah 1/6 bagian.

Berapa bagian sisa kue bolu ibu?

Baca Juga: Permainan Seperti Apa yang Dimainkan pada Lagu 'Cublak-Cublak Suweng'? Materi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 15 Juli 2020