Baking Soda Ampuh Hilangkan Jerawat Tapi Bikin Kulit Kering? Begini Cara Amannya

By Gabriela Stefani, Jumat, 17 Juli 2020 | 09:45 WIB
Baking soda untuk hilangkan jerawat (freepik)

Nantinya, kulit dapat lebih sensitif dari paparan sinar matahari.

Tapi tenang, Moms bisa tetap menggunanyakan asalkan langsung mengaplikasikan pelembab dan tabir surya setelah penggunakan baking soda.

Hal itu berguna agar kulit kembali lembab dan terjaga dari paparan sinar matahari langsung.

Baca Juga: Gangguan Infeksi pada Organ Intim hingga Eksim Bisa Mereda dengan Berendam Air Baking Soda, Perhatikan Caranya Ini!

Untuk penggunaannya, Moms bisa melakukannya dengan dua cara berikut ini.

Eksfoliasi

Penggunaan baking soda sebagai masker dapat sekaligus bermanfaat untuk pengangkatan sel-sel kulit mati.

Baca Juga: Bukan Apa-apa, Pakar Sebut Niat Merawat Diri Bisa Berujung Fatal Kalau Abai dengan Bahaya Baking Soda

Perlu diketahui bahwa Moms perlu rutin melakukan eksfoliasi kulit tiap minggunya agar tidak terjadi penumpukkan sel kulit mati.

Penggunakan baking soda untuk eksfoliasi ini tidak disarankan lebih dari 2 kali tiap minggunya.

Cara penggunaannya, mulailah dengan membersihkan wajah terlebih dahulu.