Hanya dengan Memasukan 5 Makanan Ini Dalam Pola Makan Sehari-hari, Mampu Memanjangkan Bulu Mata Moms

By Cecilia Ardisty, Minggu, 19 Juli 2020 | 10:00 WIB
Memanjangkan bulu mata dengan 5 makanan ini (freepik)

Asam lemak omega 3 bersama dengan vitamin E bekerja sama melancarkan darah dan oksigen ke fotikel rambut.

Lancarnya aliran darah tadi memberikan dampak positif yaitu menguatkan bulu mata.

Jika bulu mata kuat tentu dia tidak akan rontok dan tumbuh panjang serta cepat.

Sayuran dan buah-buahan

Mengapa sayuran dan buah-buahan mampu memanjangkan bulu mata? Karena mereka kaya akan vitamin A dan C.

Vitamin A dan C tadi membantu memproduksi kolagen sehingga bulu mata dapat tumbuh.

Selain buahnya, kulit buah dan sayuran mengandung silika, mineral penting yang membantu bulu mata menjadi panjang dan sehat.

Baca Juga: Bagi yang Terlanjur Beli Jamur Enoki Jangan Dibuang, Pakar Sebut Jamur Enoki Bisa Terbebas dari Bakteri Listeria dengan Lakukan Hal Ini

Jamur

Jamur mengandung vitamin B3 yang dapat membantu meningkatkan sirkulasi darah dan produksi keratin.

Vitamin B3 menstimulasi pertumbuhan bulu mata dan menghilangkan bulu mata kering dan rapuh.

Ini membantu dalam reproduksi sel dan mencegah bulu mata Moms agar tidak rontok.

Selain makanan di atas, Moms juga bisa memanjangkan bulu mata dengan mengonsumsi gandum.