Jangan Lupa Bahagia: Mudah Diucapkan, Mudah Pula Kok, Dilakukan

By David Togatorop, Kamis, 4 Januari 2018 | 07:28 WIB
()

Seperti dikatakan sebelumnya, masalah pasti ada.

Kita pasti punya masalah.

Kita boleh bersedih, namun jangan berlarut-larut.

Anggap saja masalah adalah sebagai ujian supaya kita bisa "lulus" dalam pelajaran kehidupan.

BACA JUGA: Sombong dan Sering Pamer Harta, Nasib Miliarder ini Berakhir Miris!

Jangan Segan Mengatakan Tidak

Teman mengajak kita pergi hang out, tapi kita sudah ada janji dengan teman yang lain.

Supaya tidak menjadi masalah, alangkah baiknya kalau kita jujur dan mengatakan tidak bisa.

Selain menghindarkan kita dari masalah, berkata jujur juga bisa membuat kita lebih bahagia!

Ikuti Kegiatan Baru

Rasa jenuh bisa menjadi sumber kesedihan jika dibiarkan terus menerus.

Supaya rasa jenuhnya hilang, coba cari kegiatan baru yang menyenangkan.