Heboh di Kamar Mandi Ayu Ting Ting Ada Dua Kloset Sekaligus, Ahli Bongkar Fakta di Balik Kloset Duduk dan Kloset Jongkok

By Riska Yulyana Damayanti, Kamis, 23 Juli 2020 | 18:30 WIB
Ahli bongkar fakta soal kloset duduk dan kloset jongkok (Kolase Instgaram @ayutingting92, YouTube/ Qiss You TV)

Namun, kloset jongkok tidak cocok untuk penderita arthritis (gangguan lutut).

Pasalnya, posisi jongkok saat BAB memberikan banyak tarikan pada lutut.

Kloset duduk

Kloset duduk biasanya nyaman dan baik digunakan untuk orang-orang tertentu seperti ibu hamil, orang yang sudah tua dan penderita arthritis.

Pasalnya, posisi duduk saat BAB meminimalkan ketidaknyamanan untuk lutut atau perut.

Baca Juga: Pakar: Menggunakan Toilet Jongkok Lebih Baik dari Toilet Duduk

Meski demikian, kloset duduk juga bisa menjadi media perpindahan bakteri kebagian paha dan pantat jika dudukan pada kloset tidak benar-benar bersih.

Karena itu, infeksi bisa berpindah pada saluran kencing.

“Laki-laki saluran kencing dan kelaminnya agak jauh, sedangkan wanita lebih dekat. Kalau kena infeksi saluran kencing (sistitis), saluran kelamin juga bisa terkena karena muaranya dekat” tegas Toto.