Kunci Jawaban Soal Penjumlahan Tanpa Menyimpan, Materi Kelas 1-3 SD Belajar dari Rumah TVRI

By Rachel Anastasia Agustina, Selasa, 28 Juli 2020 | 06:20 WIB
Kunci jawaban soal Penjumlahan Tanpa Menyimpan, belajar dari rumah TVRI. (Freepik)

Jawaban:

a) 7 + 5 = 12

b) 8 + 6 = 14

Soal

3. Banyaknya siswa kelas 1A 21 orang.

Kelas 1B lebih banyak 2 orang dari kelas 1A.

Baca Juga: Ringkasan Materi Hidup Sehat Belajar dari Rumah TVRI, Bagaimana Caranya Agar Tubuh Kita Sehat?

Berapa jumlah seluruh siswa kelas 1?

Jawaban:

Siswa kelas 1A 21 orang

Siswa kelas 1B 21 + 2 = 23 orang

Jumlah seluruh siswa kelas 1:

21 + 23 = 44

Baca Juga: Contoh Makanan Sehat dan Tidak Sehat Beserta Isi Piringnya, Materi Belajar dari Rumah TVRI Senin 27 Juli 2020