Rasakan Dampak Pandemi Covid-19 yang Berkepanjangan Tantri Kotak Sampai harus ke Psikolog, Ada Apa?

By Cecilia Ardisty, Selasa, 4 Agustus 2020 | 11:45 WIB
Tantri Kotak mengalami perasaan insecure sehingga ke psikolog (instagram.com/tantrisyalindri/)

Nakita.id - Siapa yang tak kenal dengan pelantun Pelan-Pelan Saja, Tantri Syalindri.

Wanita yang lebih dikenal dengan nama Tantri Kotak itu kerap mambagikan aktivitas sehari-hari di Instagram.

Kemarin misalnya, Tantri Kotak mengunggah dirinya sedang memangkas rambut sang suami.

Baca Juga: Di Saat yang Lain Senang Mal Buka di Tengah Pandemi Covid-19, Tantri Kotak Justru Blak-blakan Tak Suka: 'Belum Siap Ngerepotin Keluarga'

"Menurutmu mana yang lebih kece potongannya? Udah bisalah yaaa habis pandemi gw buka BARBARSOP.." kata Tantri Kotak.

Selain membagikan aktivitas sehari-harinya, Tantri Kotak juga membagikan pemikirannya.

Dalam curhatnya itu, Tantri Kotak bahkan mengaku sampai membutuhkan bantuan psikolog.

Baca Juga: Terkenal sebagai Sosok yang Santai, Kini Terungkap Tantri Kotak Bisa Pelit Juga Pada Anaknya: 'Ga Langsung Gue Kasih Free!'