5 Perubah dalam Peta Baru Indonesia, Materi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 12 Agustus 2020

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 12 Agustus 2020 | 06:20 WIB
Gambar peta baru Indonesia dijelaskan dalam materi Belajar dari Rumah TVRI (Tangkap layar YouTube.com/Majalah Bobo)

4. Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) antara Indonesia dan Malaysia

Sebelumnya, Zona Ekonomi Eksklusif antara Indonesia dan Malaysia di daerah Selat Malaka belum ditetapkan.

Walaupun belum ada ketetapan yang sah, Indonesia mengklaim ZEE tersebut lebih condong ke arah Malaysia.

Oleh karena itu, di peta baru, ZEE diperjelas untuk memudahkan kapal melakukan patroli di perbatasan.

Baca Juga: Jadwal Program Belajar dari Rumah TVRI Selasa 11 Agustus 2020 Lengkap untuk Siswa SD hingga SMA/SMK dan Sederajat

5. Selat Riau

Di wilayah Selat Riau, ternyata ada dua karang kecil yang ternyata bukan milik Indonesia.

Dua karang itu bernama South Ledge milik Singapura dan Pedra Bianca milik Malaysia.

Ukuran karang itu memang terbilang kecil, namun batasnya cukup besar.

Di peta baru, batasan tersebut pun diperkecil dan diperjelas untuk memperlihatkan kedua karang itu bukan milik Indonesia.

Nah, itu dia teman-teman, 5 Perubah dalam Peta Baru Indonesia, Materi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 12 Agustus 2020. Selamat belajar!

Baca Juga: 5 Contoh Hewan Vertebrata dan Invertebrata dengan Cara Gerak yang Berbeda