Geger Penularan Covid-19 Bisa Melalui Asap Rokok, Ternyata Begini Faktanya Menurut Ahli

By Shinta Dwi Ayu, Minggu, 23 Agustus 2020 | 13:15 WIB
Ilustrasi penularan virus corona (Freepik.com)

Nakita.id - Pandemi virus corona hingga saat ini memang masih belum berakhir.

Masyarakat pun tetap dihimbau agar selalu waspada terhadap penularan virus corona.

Berbicara mengenai penularan, akhir-akhir ini masyarakat dibuat geger.

Baca Juga: Sudah Memasuki Tahap III, Begini Perkembangan Uji Klinis Vaksin Virus Corona yang Terbaru, Menjanjikan?

Banyak beredar kabar bahwa penularan Covid-19 dinilai bisa melalui hembusan asap rokok.

Padahal yang selama ini kita ketahui, penularan Covid-19 bisa terjadi jika adanya droplet antara penderita corona ke orang orang lain.

Lalu apakah ini artinya penularan virus Covid-19 telah bermutasi dan menjadi lebih mudah menular lewat hembusan asap rokok?

Baca Juga: Corona Buat Kehidupannya Berakhir Miris, Seorang Istri di Surabaya Telah Pil Pahit Hampir Diceraikan Suami karena Dua Kali Positif Covid-19