Sering Kali Dilakukan, Ternyata Mencuci Masker dengan Cara ini Justru Jadi Penyebab Timbulnya Jerawat di Wajah

By Shinta Dwi Ayu, Rabu, 26 Agustus 2020 | 15:15 WIB
Ilustrasi masker. (Freepik)

Hal tersebut dilakukan agar keringat, atau kuman tidak menempel pada kulit wajah.

3. Cara mencucinya

dr. Sonia mengungkapkan, salah satu faktor pemicu jerawat adalah mencuci masker kain menggunakan pewangi atau pelembut pakaian.

Baca Juga: Beda Jenis Beda Pula Kebutuhannya, Ketahui Masker Wajah Alami yang Tepat untuk Perawatan Kulit Normal, Kering, dan Kombinasi

Hal tersebut sangat tidak dianjurkan, pasalnya pewangi pakaian bisa meningkatkan iritasi pada kulit yang sensitif.

Lebih baik mencuci masker cukup menggunakan daterjen saja agar tidak memicu iritasi pada kulit dan tidak menimbulkan jerawat.