Nakita.id - Pernahkah Moms khawatir ketika bayi batuk saat tidur?
Bayi batuk saat tidur memang jadi hal yang mengkhawatirkan bagi Moms.
Moms pasti juga akan sulit tidur dan juga bingung cara mengatasi batuk pada bayi.
Biasanya, bayi batuk saat tidur karena sebelumnya ia telah menunjukkan adanya alergi terhadap suatu hal, termasuk usaha dingin.
Baca Juga: Bayi Batuk Jadi Susah Makan, Coba Beri Obat Tradisional Ini
Tak hanya batuk, biasanya alergi juga diikuti dengan sesak napas pada bayi, meskipun ringan.
Ketika bayi batuk diikuti dengan sesak napas atau napas berat selama seminggu atau lebih, Moms baiknya memeriksakan segera si Kecil ke dokter.
Jika kondisi si Kecil dirasa masih aman, Moms perlu mengetahui penyebabnya berikut.