Sering Tumbuh Liar di Pinggir Jalan, Siapa Sangka Tanaman Ini Ternyata Bisa Jadi Obat untuk Ginjal dan Pneumonia!

By Nita Febriani, Sabtu, 5 September 2020 | 09:05 WIB
Tanaman bandotan yang tumbuh liar di pinggir jalan (freepik)

Nakita.id - Pernahkah Moms memperhatikan tumbuhan liar di pinggir jalan?

Indonesia memiliki iklim yang cukup baik untuk berbagai tanaman bisa tumbuh.

Bahkan di pinggir jalan atau di tempat-tempat yang tak terduga sekalipun, tanaman bisa dengan mudahnya tumbuh.

Baca Juga: Biasa Tumbuh Liar di Pekarangan Rumah, Siapa Sangka Daun Ini Disebut Ajaib karena Mampu Mencerdaskan Otak dan Buat Umur Panjang

Namun, apakah tanaman yang tumbuh liar benar-benar dianggap sebagai tanaman tanpa manfaat?

Eits, jangan salah Moms.

Ada banyak tumbuhan liar yang tidak kita sangka-sangka ternyata punya banyak manfaat.

Terutama manfaat kesehatan untuk menyembuhkan berbagai penyakit.

Baca Juga: Pohonnya Sering Tumbuh Liar di Pinggir Jalan, Siapa Sangka Kini Malah Dijual Setengah Juta karena Mampu Sembuhkan Asam Urat