Kapan Masa Subur Setelah Kuret? Coba Ikuti Langkah Ini untuk Mengetahuinya
Nakita.id - Masa subur setelah kuret perlu untuk Moms ketahui ketika ingin kembali merencanakan kehamilan usai keguguran.
Kuret sendiri adalah proses yang dilakuakn untuk membersihkan rahim setelah Moms mengalami keguguran.
Agar bisa merencanakan kehamilan lagi secara aman, Moms perlu memperhatikan kesiapan fisik dan mental.
Serta yang tak kalah penting ialah mengetahui kapan masa subur datang agar peluang kehamilan semakin besar.
Lalu bagaimana cara mengetahui kapan masa subur setelah kuret? Yuk, simak!
Baca Juga: Jadi Salah Satu Tips Agar Cepat Hamil Setelah Haid Selesai, Begini Cara Menghitung Masa Subur Moms