Terungkap, Inilah Sosok Ibu Tiri Nagita Slavina, Istri Pertama Gideon Tengker yang Tak Terekspos

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Senin, 7 September 2020 | 13:10 WIB
Gideon Tengker ternyata punya istri pertama sebelum Rieta Amilia (Instagram @bienda1717)

Namun, setelah berpisah dengan Maureen, Gideon Tengker diketahui menikah dengan Rieta Amalia, ibu kandung Nagita Slavina.

Dari pernikahannya dengan Rieta Amalia, Gideon Tengker dikaruniai dua putri yakni Nagita Slavina dan Alsi Mega atau yang akrab disapa Caca.

Namun, diketahui pernikahan dengan Rieta Amalia ini sudah lama berakhir.

Baca Juga: Raffi Ahmad Belum Dikaruniai Momongan dan Dicibir 'Letoy' Padahal, Justru Sehat untuk Nagita Slavina, Mengapa?

Baca Juga: Sudah Harmonis, Denny Darko Justru Ramal Tidak Ada Cinta di Rumah Tangga Raffi Ahmad, Ada Apa?

Bahkan beberapa sumber mengungkapkan perceraian Gideon dan Rieta terjadi saat kedua anaknya masih belia.

Kini Rieta Amalia diketahui telah kembali menikah sejak tahun 2017 silam.

Pria yang jadi suami baru Rieta Amilia itu diketahui bernama Basuki Widjaja Kusuma.

Basuki adalah seorang eksekutif sebuah perusahaan internasional.

Tak hanya itu, dirinya merupakan seorang advisor atau penasihat untuk perusahaan Dubai International Holding Company (DIHC), sebuah perusahaan yang bergerak dibidang investasi.

Basuki Widjaja Kusuma juga seorang duda dan sebelumnya telah menikah hingga dikaruniai 3 anak.