Catat 3 Kegiatan #FamilyQuality di Malam Hari yang Bisa Mempererat Bonding Serta Kebersamaan dengan Si Kecil

By Rachel Anastasia Agustina, Senin, 7 September 2020 | 16:56 WIB
Kegiatan #FamilyQuality di malam hari. (Freepik/senivpetro)

2. Berkemah

Jangan langsung berpikir berkemah berarti harus pergi ke tangah hutan atau pun jauh dari rumah Moms.

Moms bisa manfaatkan halaman belakang atau pun depan rumah untuk berkemah, bahkan Moms dan Si Kecil juga bisa melakukannya di dalam rumah.

Jika bisa di lakukan di halaman belakang atau pun depan, Moms bisa minta tolong Dads untuk membuat api unggun.

Baca Juga: Alyssa Soebandono dan Dude Harlino Ajak Anak Laki-lakinya #FamilyQuality dengan Bermain Layang-layang, Ini Dampak Baiknya untuk Si Kecil

Baca Juga: Bisa Jadi Pilihan #FamilyQuality di Tengah Pandemi, Simak Tips Memasak yang Aman dan Nyaman Bersama Si Kecil

Namun jika di dalam rumah, bisa ganti cahaya dengan menggunakan senter.

Berkemah bersama akan menumbuhkan rasa percaya kepada Moms dan Dads karena mereka tidak merasa sendirian ketika berada di kegelapan malam.

Bisa juga bumbui kegiatan berkemah dengan berbagai macam cerita lucu atau pun seram.

3. Baca buku