Sempat Ditutup-tutupi, Nella Kharisma Bocorkan Momen Pertemuan dengan Dory Harsa Sampai Membawanya pada Pernikahan

By Ela Aprilia Putriningtyas, Kamis, 10 September 2020 | 18:00 WIB
Dory Harsa dan Nella Kharisma (Instagram/ @nellakharisma)

Postingan ini pun langsung banjir komentar. Banyak di antara warganet yang turut bahagia atas pernikahan Nella Kharisma.

Inilah komentar mereka.

agnesyafornutela: "selamat berbahagiaa."

Baca Juga: Kabar Pernikahan Nella Kharisma dan Dory Harsa Berembus Kencang, Terkuak Latar Belakang Keluarga Sang Biduan yang Ternyata Bukan Orang Sembarangan

nasha_aqila: "bahagia sampai maut memisahkan."

gitaselviaana: "bahagia selalu kesayangan."

Baca Juga: Seakan Pertegas Isu Pernikahan karena Sudah Dibuat Mabuk Kepayang dengan Nella Kharisma, Dory Harsa Pasang Status Begini

dewimarcella: "baper bgt. bahagia selalu ya kalian."

nuel_shineloe: "turut bahagia. langgeng sampai maut memisahkan mba dan mas dori. GBU."

selvi.marlina19: "selamat menempuh hidup baru kak. Tuhan Yesus Memberkati."

tatayuand.: "selamat berbahagia idolaku."

Sebagian dari artikel ini telah tayang di Tribun Jabar dengan judul Postingan Baru Nella Kharisma Setelah Umumkan Pernikahan dengan Dory Harsa, Langsung Banjir Komentar