Jangan Buru-buru Beli Krim Jerawat, Coba Dulu Khasiat Air Jeruk Nipis dan Madu untuk Hilangkan Jerawat di Wajah, Begini Caranya

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 24 September 2020 | 07:25 WIB
Manfaat jeruk nipis untuk detoks tubuh dan hilangkan jerawat (Freepik.com)

 

Nakita.id - Masalah kulit berjerawat membuat sebagian besar orang menjadi kurang percaya diri dengan penampilan mereka.

Jerawat bisa timbul karena berbagai sebab, mulai dari penumpukan sebum, pori-pori tersumbat, hingga akibat dari perubahan hormon.

Penyembuhan jerawat tidak hanya dilakukan dari luar seperti menggunakan salep atau krim jerawat.

Baca Juga: Wajah Glowing dan Bisa Kembali Muda Hanya dengan Buah Naga, Begini Cara Menggunakannya

Baca Juga: Dibongkar Orang Terdekat, Tabiat Asli Nia Ramadhani Awal Menikah Bocor Sampai Buat Istri Ardi Bakrie Panik: Bocor Semua

Tapi juga dari dalam melalui detoks, untuk mengeluarkan racun-racun dan zat kurang bermanfaat.

Melansir dari Kompas.com, minuman detoks yang bisa dikonsumsi untuk menangkal jerawat adalah air jeruk nipis dan madu.

Memulai hari dengan minum secangkir air jeruk nipis dan madu tentu saja menyegarkan.