Lesty Kejora Sempat Bingung Ketika Dirinya Diberi Hadiah Apartemen Mewah oleh Rizky Billar, 'Ini Beneran? Gak Bercanda?'

By Ine Yulita Sari, Minggu, 27 September 2020 | 07:00 WIB
Rizky Billar dan Lesty Kejora (instagram.com/@rizkybillar)

Lesty Kejora sempat kebingungan, mengapa matanya harus ditutup.

"Kakak serius, mau ngajak kamu ke tempat yang dirahasiakan," tutur Rizky Billar.

Baca Juga: Baru Beberapa Bulan Dekat, Sahabat Rizky Billar Mendadak Merasa Sang Pesinteron Berubah Drastis Sejak Bersama Lesty Kejora: ‘Billar Banyak Berubah’

Tak menjawab pertanyaan Lesty, Rizky Billar hanya meminta wanita tersebut untuk ikut dengannya ke suatu tempat.

Tak lama kemudian, Rizky Billar membawa Lesty ke sebuah apartemen mewah.

Baca Juga: Kepergok Beli Unit Apartemen, Benarkah Rizky Billar dan Lesty Kejora Mantap Melenggang ke Pelaminan?

Rizky Billar membuka penutup mata Lesty Kejora di tengah ruangan apartemen mewah tersebut.

"Ini di mana?" tanya Lesty Kejora.

"Jadi ini sesuatu yang kakak kasih buat kamu lah," tutur Rizky Billar.

"Atas dasar apa?" tanya Lesty Kejora tersenyum.

Dikatakan Rizky Billar, apartemen itu dihadiahi untuk Lesty Kejora sebagai tanda rasa syukurnya.