Hanya Bermodalkan Kentang, Ketiak Hitam Bisa Cerah dalam Waktu Cepat Bak Bintang Iklan Deodoran, Begini Caranya

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 28 September 2020 | 08:15 WIB
Kentang bisa mencerahkan ketiak yang hitam (Freepik.com)

Kentang telah lama dikenal sebagai salah satu bahan pangan yang kaya akan nutrisi.

Mulai dari karbohidrat, serat, vitamin, dan mineral, semuanya ada di dalam kentang.

Tak hanya itu, kentang juga menyimpan banyak khasiat untuk kesehatan, Moms.

Ya, kentang dapat membantu menjaga kesehatan jantung, mencegah timbulnya sel kanker, menjaga tekanan darah, mengatasi diabetes hingga obesitas.

Baca Juga: Flek Hitam di Wajah Buat Tidak Percaya Diri? Jangan Pusing Dulu, 5 Obat Rumahan Ini Bisa Mengatasinya

Namun, khasiat kentang rupanya belum berhenti sampai di situ, Moms.

Bahan yang kerap dijadikan pengganti nasi ini ternyata juga bagus untuk mempercantik penampilan lo, Moms.

Salah satunya mencerahkan ketiak yang hitam.

Kentang bisa membantu mencerahkan kulit berkat adanya pemutih ringan di dalamnya.

Baca Juga: BERITA POPULER: 5 Trik Cepat Membuat Wajah Glowing dalam Hitungan Menit hingga Makanan yang Hampir Selalu Ada di Meja Makan Ini Ternyata Bisa Membantu Mencegah Penuaan Dini