Tingkatkan #FamilyQuality dengan Mengatur Jadwal Kegiatan Harian, Dijamin Keluarga Makin Kompak Kalau Lakukan 3 Cara Ini

By Gabriela Stefani, Senin, 28 September 2020 | 11:33 WIB
Meningkatkan #FamilyQuality dengan membuat jadwal harian demi keluarga makin kompak (freepik)

Tahu tidak Moms bahwa anak-anak memiliki rasa bangga tersendiri kalau diberi kepercayaan untuk mengerjakan suatu hal.

Tentu saja Moms perlu menyesuaikan jenis pekerjaan dengan usianya ya Moms.

3. Buat jadwal dan tinjau secara mingguan

Buatlah jadwal dalam 1 minggu ke depan terlebih dahulu secara terperinci.

Misalnya hari Senin Dads bertugas untuk menyapu dan mengepel, Moms bertugas mencuci pakaian, dan Si Kecil bertugas mencuci piring.

Baca Juga: Cara Sederhana Melakukan #FamilyQuality Bersama Anak Meski Moms dan Dads Sibuk Bekerja

Buatlah daftarnya secara rinci dan beri tahu Si Kecil bahwa ada jadwal 'piket' harian di rumah.

Kalau perlu Moms bisa tempel jadwal sebagai pengingat antar anggota keluarga.

Moms juga bisa memberikan hadiah kepada Si Kecil kalau ia berhasil melakukannya selama satu minggu penuh loh agar ia lebih bersemangat.

Setelah satu minggu berlalu, tinjaulah seberapa efektif dan kira-kira apa yang perlu diubah di minggu selanjutnya.

Baca Juga: 10 #FamilyQuality Menyenangkan untuk Bantu Meningkatkan Kemamuan Menulis Anak Sebelum Masuk Sekolah Dasar