Tidak Hanya Menyegarkan, Siapa Sangka Tubuh Akan Jadi Seperti Ini Jika Sering Makan Cincau Hijau

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 4 Oktober 2020 | 13:18 WIB
Manfaat cincau hijau yang jarang diketahui (Sajian Sedap)

2. Obat Perut Kembung

Masuk angin dan mual saat perjalanan jauh membuat dapat perut kembung.

Jangan khawatir, cincau bisa meredakan gejala perut kembung dan mual.

Sekarang, sudah banyak produk cincau yang siap saji.

Kita jadi mudah membawanya saat perjalanan jauh.

Baca Juga: Jangan Hanya Digunakan untuk Masak Saja, Sederet Bahan Dapur Ini Ampuh Hilangkan Uban Jika Diaplikasikan dengan Tepat!

3. Baik untuk Diet

Kandungan cincau yang rendah kalori namun tinggi serat sangat membantu kita untuk melaksanakan program diet yang sehat.

Saat mengkonsumsinya, lebih baik tidak menggunakan gula atau pemanis, ya.

Tujuannya adalah agar cincau lebih terasa khasiatnya.

Baca Juga: Es Cincau Kolang-Kaling, Segar dan Bermanfaat Bagi Tubuh