Tunggu Dingin Air Bekas Rebusan Telur Setelah Itu Siramkan ke Tanaman Hias di Rumah, Ini yang Terjadi

By Yosa Shinta Dewi, Jumat, 9 Oktober 2020 | 11:07 WIB
Air bekas rebusan telur bermanfaat untuk tanaman hias (Freepik)

Wajib tahu, Moms bisa menggunakan lagi air bekas rebusan telur untuk merawat tanaman hias di rumah.

Melansir dari Life Hacker, air bekas rebusan telur ampuh untuk menutrisi pertumbuhan tanaman.

Baca Juga: Semprot Susu Cair Kemudian Lap Daun Tanaman Hias di Rumah, Seketika Jadi Lebih Hijau Segar dan Mengkilap

Ilustrasi tanaman hias

Metode

Langkah-langkah yang bisa Moms contek pun tergolong mudah, simak yuk!

- Pertama, tentu Moms harus merebus telur terlebih dahulu

- Nah, setelah merebus usahakan jangan dibuang ya sisa airnya

Baca Juga: Bukan Tanaman Hias Biasa Bahkan Ampuh Cegah Penuaan Dini, Coba Manjakan Diri dengan Masker Kaktus