Manfaatnya Tidak Main-main, Hanya Gunakan Garam Bisa Bersihkan Seisi Rumah Termasuk Jins Kotor

By Riska Yulyana Damayanti, Senin, 26 Oktober 2020 | 12:54 WIB
Manfaat air garam untuk membersihkan benda kotor (freepik)

3. Pembersih karpet

Untuk membersihkan noda membandel pada karpet, taburkan garam ke atasnya.

Gosok-gosok bagian tersebut dengan bantuan spons basah.

4. Penghilang noda minyak

Garam mampu menghilangkan noda minyak, noda kuning, serta tumpahan dan sisa-sisa masakan di atas panci.

Baca Juga: Kerak di Gigi yang Mengganggu Penampilan Bisa Rontok dalam Sekejap Jika Rutin Gunakan Bahan Alami Ini

Caranya, buatlah pasta dengan menggunakan air panas dan garam. Gosok-gosokkan pasta tersebut ke atas panci untuk membersihkannya.

5. Bau tak sedap lemari es

Moms juga bisa menghindari bau tidak sedap pada lemari es dengan menggunakan garam.

Caranya, basahi serbet dengan campuran cuka dan garam. Moms dapat menambahkan baking soda ke dalam campuran itu, lalu bersihkan lemari es dengan serbet tersebut.

Baca Juga: Selain Cara Menghilangkan Gatal di Miss V dengan Air Garam, Bahan Ini juga Ampuh Sembuhkan Gatal dengan Cepat