Nakita.id - Konsumsi makanan asin menjadi kegemaran sebagian orang.
Padahal kita tahu kalau makanan tinggi garam tidak baik untuk kesehatan.
Meski begitu, berhenti mengonsumsi garam bukanlah perkara mudah.
Sensasi makanan asin dan gurih membuat kita ketagihan dan susah berhenti.
Melansir dari Kompas.com, kabar buruknya jika kalian ketagihan makan makanan asin, mungkin ada gangguan kesehatan yang memicunya.
Baca Juga: Bukan Pakai Nasi, Coba Jajal Menu Sarapan Baru yang Ternyata Ampuh Cegah Penuaan Dini, Penasaran?
Baca Juga: Enggak Perlu Diet Nyiksa untuk Menurunkan Berat Badan, Catat Makanan yang Tidak Boleh Dimakan Saat Diet Ini Supaya Hasilnya Aduhai
Nah, berikut adalah gangguan kesehatan yang membuat kita selalu ingin mengonsumsi makanan asin:
1. Dehidrasi
Seperti kita tahu kalau tubuh memerlukan cairan agar berfungsi dengan baik.
Apabila tubuh kurang cairan, ini akan membuat kita ingin mengonsumsi makanan asin.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR