Tak Hanya Menjadi Penyedap Makanan, Banyak Manfaat Daun Seledri Bagi Tubuh yang Harus Moms Ketahui!

By Ine Yulita Sari, Sabtu, 7 November 2020 | 15:46 WIB
Manfaat Daun Seledri Bagi Tubuh (Freepik.com)

1. Menurunkan kadar kolesterol tubuh

Baca Juga: Manfaat Jus Daun Seledri Tak Main-main, Pria Ini Sudah Coba Rutin Konsumsi Selama 30 Hari dan Rasakan Hal Ini pada Tubuhnya

Manfaat daun seledri yang tidak disangka adalah memiliki kandungan zat yang dapat menurunkan kolesterol, pastinya setelah itu berdampak baik bagi kesehatan jantung.

Ekstrak daun seledri dapat menurunkan kolesterol, trigliserida, dan lipoprotein densitas rendah (low-density lipoprotein).

Baca Juga: Manfaat Jus Daun Seledri Tak Main-main Jika Rutin Dikonsumsi, Bisa Bikin Kulit Glowing Alami Hingga Menurunkan Berat Badan

2. Mengandung anti oksidan dan anti inflamasi

Manfaat daun seledri yang satu ini sangat berguna bagi kesehatan. Ya, seledri mengandung zat antioksidan.

Daun seledri mengandung banyak senyawa fenolik yang dapat memiliki sifat sebagai antioksidan dan aktif melawan radikal bebas.

Daun seledri juga mengandung apiin dan apiuman yang dapat menekan proses peradangan.

3. Melindungi hati