Waspada Para Penggemar Sambal! Stop Mengonsumsinya Kalau Sudah Alami 8 Masalah Ini

By Gabriela Stefani, Selasa, 24 November 2020 | 15:30 WIB
8 tanda Moms harus berhenti makan pedas (Freepik.com)

Nakita.id - Di Indonesia tidak sedikit orang yang gemar mengonsumsi makanan pedas.

Bahkan rasanya ada yang kurang kalau tidak tersedia sambal di meja.

Apalagi untuk menyantap ikan goreng, ikan asin, hingga soto.

Baca Juga: Mitos Atau Fakta? Ibu Menyusui Tidak Boleh Makan Sambel Agar Bayi Tidak Kepedasan, Begini Penjelasannya

Pada 2017, menurut survei Kalsec, 90 persen konsumen AS mengatakan mereka menikmati makan makanan panas dan pedas.

Meskipun semakin populer, makanan pedas memang bisa menyebabkan masalah kesehatan, terutama jika terlalu banyak.

Dilansir Grid.ID dari laman Insider, untuk mengetahui bagaimana makanan pedas dapat memengaruhi kesehatan, inilah tanda-tanda yang harus diwaspadai:

1. Mengalami mulas

Mulas terjadi ketika asam lambung mengalir kembali ke pipa makanan, menyebabkan rasa terbakar di dada.

Baca Juga: Terkuak Apa Saja yang Terjadi pada Tubuh Ketika Makan Makanan Pedas, Nomor 1 dan 4 Bikin Bernapas Lega