Keseringan Pakai Masker di Tengah Pandemi Covid-19 Bikin Kulit Wajah Kering? Tak Perlu Panik, Begini Cara Mudah dan Alami untuk Mengatasinya

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 29 November 2020 | 10:36 WIB
Kulit kering akibat keseringan memakai masker dapat diatasi dengan pisang (Freepik.com)

Keseringan Pakai Masker di Tengah Pandemi Covid-19 Bikin Kulit Wajah Kering? Tak Perlu Panik, Begini Cara Mudah dan Alami untuk Mengatasinya

Nakita.id – Kulit wajah menjadi kering karena pakai masker? Coba gunakan bahan alami ini untuk mengatasinya.

Demi mencegah penularan virus corona, masyarakat diimbau untuk terus menerapkan perilaku 3M.

Yakni, memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, serta menjaga jarak dan menjauhi kerumunan.

Sayangnya, memakai masker setiap saat ternyata membawa efek yang buruk pada kulit wajah.

Baca Juga: Mandi Air Dingin Dapat Membantu Mencegah Kita Terserang Covid-19, Yuk Simak Penjelasan Ahli Soal Hal Ini

Ya, masker memang membuat kulit menjadi rentan dengan masalah, salah satunya kulit menjadi dehidrasi dan kering.

Jika Moms juga mengalaminya, tak perlu khawatir.  

Moms bisa lo mengatasi masalah kulit yang kering dengan bahan alami seperti pisang.

Penasaran kira-kira bagaimana cara menggunakannya?

Baca Juga: Hentikan Sekarang Juga Sebelum Terlambat, Kebiasaan Merokok Nyatanya Justru Picu Infeksi Virus Corona Makin Parah, Ini Buktinya