Tega! Asisten Sule 'Fitnah' Nathalie Holscher Hanya karena Hal Sepele Ini: 'Bisa Aja Ibu Nekat Tiba-tiba'

By Ela Aprilia Putriningtyas, Rabu, 9 Desember 2020 | 07:45 WIB
Sule dan Nathalie Holscher (instagram.com/@ferdinan_sule)

Menurutnya, banyak peristiwa pembunuhan yang dilakukan istri ke suaminya hanya karena masalah sepele.

Termasuk gara-gara suami merusak kosmetik istrinya.

Baca Juga: Nikah Baru Kemarin Tapi Sudah Ngebet Punya Momongan, Sule Sampai Mengalami Hal Ini Hingga Buat Nathalie Holscher Terheran-heran

"Waduh, bahaya pak. Kemarin saya baca artikel ditemukan suami mengenaskan di depan rumah. Karena usut punya usut gara-gara merusak kosmetik istri tercintanya," papar sang asisten.

Baca Juga: Kemampuan Tersembunyi Nathalie Holscher yang Baru Terungkap Usai Menikah hingga Bikin Anak Sule Tak Menyangka

Keluarga Sule dan Nathalie Holscher

Mendengar ucapan sang asisten, Sule pun melongo kaget dan ketakutan.

"Waduh," ucap Sule.

"Pak, bahaya pak. Gak kebayang saya. Punya bos siapa lagi coba?" ujar sang asisten.

Dicekoki oleh sang asisten dengan fitnahan kepada Nathalie Holscher, Sule pun menegaskan bahwa istrinya itu orang baik.

Nathalie Holscher tidak mungkin menusuknya dari belakang.

"Gak mungkin. Masa ibu seperti itu? Ibu mah orangnya baik," ucap Sule.

"Gak pernah marah, sabar, santai. Gak pernah dia mah," tambah Sule lagi.