Terkonfirmasi Covid-19, Mama Nagita Slavina Ungkap Gejala dan Perawatan yang Ia Jalani Hanya dalam Waktu 5 Hari

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Selasa, 15 Desember 2020 | 16:15 WIB
Rieta Amilia dan Nagita Slavina (Instagram/@rieta_amilia)

Raffi pun memberi semangat pada penontonnya karena pengalaman dua orang terdekatnya."Melaney Ricardo kemarin kena Covid-19, satu setengah bulan sudah sehat," ucap Raffi Ahmad.

"Mama Rieta kena Covid-19, 5-6 hari sudah sehat," ungkap Raffi Ahmad.Mendengar ucapan Raffi Ahmad, Mama Rieta senyum semringah sambil angkat jempolnya.

Melaney Ricardo dan Mama Rieta pun beri pesan kepada orang-orang yang parno akan Covid-19.

Baca Juga: Apakah Sama Gejala Covid-19 yang Diderita Setiap Orang? Segera ke Rumah Sakit Jika Mengalami Hal Ini Saat Isolasi Mandiri"Yang penting, Covid-19 bisa disembuhkan," ujar Melaney Ricardo."Jangan takut," tegas Mama Rieta."Janga takut, tapi jangan lemah," timpal Raffi Ahmad ikut mengingatkan.

Meski demikian, kita tetap harus menjaga kesehatan dengan #IngatPesanIbu dan selalu menerapkan 3 M yakni memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, dan menjaga jarak dari kerumunan.