Tak Perlu Panik, Terungkap Ada Obat Keputihan Saat Hamil yang Bisa Dibuat di Rumah

By Riska Yulyana Damayanti, Sabtu, 19 Desember 2020 | 05:30 WIB
Obat keputihan saat hamil (Freepik)

Moms juga bisa merebus dua sendok teh biji fenugreek dalam empat gelas air selama 30 menit.

Saring airnya dan biarkan hingga dingin. Air ini bisa digunakan sebagai pembersih vagina dua sampai tiga kali sehari selama beberapa hari.

3. Gooseberry India (Amla)

Tinggi vitamin C, amla (gooseberry India) adalah buah lain yang bermanfaat untuk kesehatan vagina. 

Baca Juga: Tak Perlu Repot Cari Obat Alami Atasi Keputihan Saat Hamil, Moms Cukup Lakukan Kebiasaan Super Mudah Ini

Campurkan satu sendok teh bubuk gooseberry India dengan madu untuk membuat pasta kental.

Konsumsi setiap hari selama sekitar satu minggu.

Campurkan satu cangkir air dengan satu sendok teh bubuk akar gooseberry India kering dan rebus hingga tinggal setengahnya.

Tambahkan sedikit gula dan konsumsi ini saat perut kosong setiap pagi.

Baca Juga: Jadi Obat Alami Atasi Keputihan Saat Hamil yang Manjur, Buktikan Sendiri Khasiat Air Rebusan Daun Jambu Biji