Omongan Teddy Dinilai Menyerang dan Menyakiti Keluarganya, Rizky Febian Akui Kecewa Konflik Harta Warisan sampai Dibahas di Depan Media

By Ine Yulita Sari, Minggu, 20 Desember 2020 | 19:23 WIB
Teddy Pardiyana, Putri Delina, dan Rizky Febian (YouTube/Lenie Nazifa,Instagram/@putridelina)

Nakita.id - Konflik antara Teddy dan kedua anak Sule, Rizky Febian dan Putri Delina semakin memanas.

Rizky Febian dan Putri Delina belum lama ini akhirnya angkat bicara soal masalah harta warisan mendiang sang ibu, Lina Jubaedah.

Baca Juga: Pilu Hati Rizky Febian Adik Sambungnya Selalu Dijadikan 'Tameng' Warisan, Anak Sule Ungkap Keinginan Rawat Dek Bintang: Kita Sudah Sepakat

Dalam konferensi pers, Rizky Febian bahkan meluapkan rasa kecewanya terhadap Teddy Pardiyana.

Baca Juga: Bukan Mengancam, Rizky Febian Masih Berbesar Hati Takkan Seret Teddy ke Jalur Hukum Asal Mantan Ayah Sambungnya Mau Lakukan Ini

Ia juga membantah semua tuduhan ayah tirinya itu pada dirinya dan adiknya.

Hal itu terlihat dalam kanal YouTube KH Infotainment, Sabtu (19/12/20).

Anak sulung Komedian Sule itu menyayangkan sikap Teddy yang begitu ngotot ingin dapat warisan sampai bicara banyak hal di hadapan media.