Biasanya Bandel di Saat Musim Hujan, Rahasia Cara Mengusir Nyamuk Supaya Ogah Mampir ke Kamar Tidur Ternyata Cuma Meletakkan Bahan Alami Ini Saja

By Yosa Shinta Dewi, Kamis, 4 Februari 2021 | 06:30 WIB
Cara mengusir nyamuk tanpa obat kimia (Freepik)

Supaya tidak dibuat kesal gegara nyamuk, ada baiknya mencoba cara mengusir nyamuk dengan bahan alami.

Siapa sangka kalau kopi termasuk bahan alami yang patut Moms miliki sebagai "senjata" membasmi nyamuk.

Bubuk kopi

Baca Juga: Sebut Asisten-asistennya Seperti Nyamuk yang Nempel, Nia Ramadhani Ragukan Kepercayaan Ardi Bakrie Selama Ini 'Ingin Jadi Manusia yang Selayaknya'

Baca Juga: Bye-bye Nyamuk, Siapkan Bahan Alami Ini di Bawah Kasur, Dijamin dalam Sekejap Nyamuk Langsur Kabur

Ilustrasi bubuk kopi untuk mengusir nyamuk

Cara mengusir nyamuk permanen dengan bubuk kopi juga sangat mudah.

Pertama, siapkan bubuk kopi atau ampas kopi, Moms.

Setelah itu, masukkan kopi tersebut ke dalam mangkuk dan tutup menggunakan alumunium foil.