Ketahui Tanda-tanda Mata Merah Pada Bayi dan Anak yang Harus Diwaspadai Demi Cegah Masalah Mata yang Lebih Serius

By Gabriela Stefani, Rabu, 17 Februari 2021 | 19:30 WIB
Tanda mata merah pada bayi dan anak yang harus diwaspadai (Freepik)

Nakita.id - Mata merah pada bayi dan anak tidak bisa dianggap sepele.

Penyebab mata merah pada bayi dan anak bisa bermacam-macam seperti infeksi ataupun saluran air mata yang belum terbuka sempurna.

Mungkin kalau penyebabnya penyumbatan saluran air mata, Moms bisa melakukan pemijatan.

Baca Juga: Tips Mengasah Kreativitas selama School From Home dari Anchor Boneeto 'Smart Parent Happy Kids' bersama Majalah Bobo

Tapi bagaimana kalau mata merah ternyata sebagai tanda suatu penyakit lebih parah?

Dengan begitu, penting bagi Moms untuk mengetahui tanda-tanda mata merah yang berbahaya pada bayi dan anak agar bisa segera dibawa ke dokter.

Moms tidak perlu bingung karena dalam wawancara eksklusif Nakita.id, seorang dokter spesialis mata dr. Dian Astriani, Sp.M menjelaskan tanda-tanda mata merah pada bayi yang harus diwaspadai oleh orangtua.

1. Mata bertambah merah