Mungkin Ini Jawaban Kenapa Pria Ketagihan Selingkuh Seperti yang Dilakukan Ayus Sabyan dengan Nissa Sabyan, Nafsu Semata?

By Riska Yulyana Damayanti, Jumat, 19 Februari 2021 | 17:00 WIB
Kenapa pria ketagihan selingkuh? (dok. instagram/ririe_fairus/nissa_sabyan)

3. Masalah kecanduan

Seorang pria mungkin memiliki masalah yang terus-menerus dengan alkohol atau obat-obatan yang dapat memengaruhi sikapnya hingga menghasilkan keputusan seksual yang dapat disesalkan.

Mungkin juga, pria memiliki masalah seperti kecanduan seksual, yang berarti dia secara kompulsif terlibat dalam fantasi dan perilaku seksual sebagai cara untuk menghindari masalah kehidupan.

4. Trauma masa kecil

Pria bisa jadi mengaktifkan kembali atau menanggapi trauma masa kanak-kanak yang belum terselesaikan.

Baca Juga: Nindy Ayunda Tak Segan Beberkan Borok Suaminya yang Pernah Selingkuh, Rupanya Sosok Ini yang Sampai Bikin Istri Askara Harsono Cemburu, 'Keluarga Artis Juga'

Trauma yang dimaksud bisa berupa penelantaran, pelecehan emosional, pelecehan fisik, pelecehan seksual sewaktu kecil.

Dalam kasus-kasus seperti itu, luka masa kecilnya telah menciptakan masalah keterikatan dan keintiman yang membuatnya tidak dapat atau tidak mau berkomitmen penuh untuk satu orang.

Orang itu mungkin juga menggunakan ra seru dan distraksi dalam perselingkuhan sebagai cara untuk menenangkan diri dari rasa sakit dari luka lama yang tidak disembuhkan ini.