Wow, Minum Air Rebusan Daun Pepaya Setiap Hari Ternyata Buat Tubuh Rasakan Manfaat Tak Terduga Ini

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 3 Maret 2021 | 19:17 WIB
manfaat minum air rebusan daun pepaya (Freepik)

Nakita.id - Moms pasti sudah tak asing dengan daun pepaya.

Sama seperti daun singkong, daun pepaya biasa disantap sebagai makanan pendamping nasi.

Biasanya Moms memasak daun pepaya sebagai sayuran pelengkap lauk-pauk.

Tapi tahukah Moms kalau daun pepaya ini juga bermanfaat bagi kesehatan?

Baca Juga: Tidak Banyak Orang Tahu, Hanya dengan Jus Daun Pepaya Disebut Bisa Bersihkan Usus dari Racun hingga Bikin Tubuh Jadi Seperti Ini

Selain enak untuk disantap sebagai masakan, minum air rebusan daun pepaya juga berkhasiat untuk sembuhkan penyakit di tubuh.

Tapi, cara mengolahnya tentu saja bukan dimakan ya, Moms.

Melainkan diambil airnya kemudian diminum.

Cara ini sebenarnya sudah terkenal di zaman dulu, tapi era modern seperti sekarang jarang dilakukan.