Potret Anak Kembar 5 Asal Jepang ini Lucu dan Menggemaskan, Intip Yuk

By Kirana Riyantika, Kamis, 1 Februari 2018 | 13:40 WIB
Gemasnya anak kembar asal Jepang ini (boredpanda)

Nakita.id – Memiliki anak merupakan kebahagiaan yang sangat besar bagi setiap pasangan.

Bahkan, beberapa di antaranya dianugerahi memiliki 2 atau 3 anak sekaligus dalam satu kehamilan.

Hal ini dialami oleh seorang ibu yang berasal dari Jepang.

Ia sudah dua kali mengandung dan dalam dua kehamilan tersebut ia dikaruniai anak kembar.

BACA JUGA:10 Hal yang Selama ini Dirahasiakan Bintang Bollywood Shahrukh Khan

Pada kehamilan pertama, ia dikaruniai sepasang anak kembar berjenis kelamin laki-laki.

Kehamilan berikutnya ia dikaruniai anak perempuan yang kembar identik, bukan dua melainkan anak kembar tiga.

Wah, pasti ramai dan meriah sekali ya Moms keluarga ini.

Sang ibu selalu memakaikan baju-baju kembar untuk anak-anaknya.

Momen-momen ini pun ia unggah melalui akun media sosial.

Penasaran kan Moms dengan potret anak-anak kembar ini? Berikut foto-fotonya:

1. Sikat gigi bersama