Rutin Minum Air Rebusan Belimbing Wuluh Setelah Makan, Bisa Dipakai untuk Obat Alami Penyakit Ini

By Yosa Shinta Dewi, Sabtu, 27 Maret 2021 | 11:30 WIB
Manfaat belimbing wuluh (Wikimedia Commons/ Allentimoty)

Nakita.id - Moms tentu sudah tidak asing lagi ya dengan belimbing wuluh?

Belimbing wuluh sering kali digunakan sebagai bahan tambahan masakan supaya lebih sedap.

Baca Juga: Mulai Sekarang Rajin-rajinlah Konsumsi Buah Belimbing karena Bisa Berikan Efek Seperti Ini untuk Tubuh

Jika dimakan langsung, belimbing wuluh ini memiliki rasa yang asam dan sedikit sepat.

Pohonnya juga mudah ditemukan, bahkan buahnya sering kali berjatuhan di halaman atau di pinggir jalan, Moms.

Siapa sangka belimbing wuluh tidak hanya mendongkrak cita rasa masakan rumahan.

Belimbing wuluh juga punya segudang manfaat kesehatan dan kecantikanlho.

Wah, kira-kira apa saja ya, Moms?