Jadi Happy New Parents, Yuk Lakukan 3 Aspek Ini Agar Si Kecil Tumbuh Jadi Anak yang Cerdas dan Sukses

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Selasa, 6 April 2021 | 14:06 WIB
Ilustrasi jadi Happy New Parents (Freepik)

Nakita.idTepat pada 6 April 2021 ini, Nakita.id merayakan ulang tahun yang ke-22.

Di usia 22 tahun ini, Nakita.id tetap konsisten menyajikan informasi parenting dan memenuhi keinginan Moms dan Dads.

Tentu saja berbagai konten menarik berusaha disuguhkan Nakita.id.

Konten yang menarik terutama konten mengenai cara seru menjadi orangtua baru.

Tema yang diusung Nakita.id pada hari ulang tahunnya kali ini yaitu Happy New Parents.

Baca Juga: Rayakan Ultah ke-22 Tahun, Nakita.id Usung Tema 'Happy New Parents Bersama Nakita', Jangan Lewatkan Keseruannya!

Sama seperti tema yang disuguhkan, kali ini Nakita.id ingin memberi tips menjadi orangtua baru.

Tentu saja sebagai orangtua baru, Moms dan Dads takut membuat kesalahan dan khawatir terkait langkah-langkah yang diambil saat bersikap.

Nah, rupanya untuk menjadi Happy New Parents yang ingin si Kecil sukses dan cerdas dalam masa tumbuh kembangnya, Moms harus memerhatikan beberapa hal ini lho.

Mengutip dari Parents.com, berikut adalah hal yang harus dilakukan Happy New Parents agar si Kecil sukses dan cerdas di masa depan.