Benarkah Kekurangan Tidur Pada Ibu Hamil Bisa Membuat Bayi Kurang Cerdas Sejak Dalam Kandungan? Begini Penjelasannya Menurut Ahli

By Shinta Dwi Ayu, Kamis, 15 April 2021 | 08:45 WIB
Kekurangan tidur bisa jadi penyebab bayi kurang cerdas sejak dalam kandungan. (Freepik)

Nakita.id - Tidur merupakan salah satu kegiatan yang wajib dilakgakukan oleh setiap orang.

Dengan tidur, orang bisa melepaskan segala kelelahannya setelah seharian beraktivitas.

Tidur dilakukan dengan tujuan agar tubuh bisa memiliki tenaga penuh kembali.

Supaya nantinya saat bangun, orang tersebut bisa merasa lebih segar dan bersemangat.

Baca Juga: Berikut Berbagai Stimulasi yang Bisa Dilakukan Dads Agar Bisa Mendukung Tingkat Kecerdasan Bayi Sejak Dalam Kandungan

Akan tetapi tidak semua orang bisa memiliki waktu tidur yang cukup.

Banyak sekali orang yang sulit tidur akibat kebiasaan atau karena padatnya aktivitas Moms.

Namun, Moms wajib tahu! kekurangan tidur sebenarnya mendatangkan bahaya tersendiri bagi setiap orang.