Lindungi Keluarga di Tengah Pandemi, Inilah Tips Cuci Baju Agar Bebas Dari Kuman Sekaligus Tanpa Takut Tangan Kasar

By Gabriela Stefani, Jumat, 30 April 2021 | 19:00 WIB
Tips cuci baju agar bebas dari kuman (Freepik)

Melihat pentingnya menjaga kesehatan, Wipro Unza Indonesia menghadirkan Maxkleen pada 2020.

"Dengan hadirnya rangkaian produk home hygiene care dengan anti-bacterial agent dari Maxkleen, kami harap bisa membantu masyarakat Indonesia menjalankan kebiasaan hidup yang semakin higenis dan terhindar dari bahaya bakteri yang menempel di sekitar kita," ungkap CEO Wipro Unza Indonesia Amit Dawn.

Seorang Direktur marketing Wipro Unza Indonesia yaitu Ni Made Sri Andani mengakui bahwa Maxkleen berkomitmen untuk membantu masyarakat Indonesia dalam menjaga higenitas rumah dan seisinya termasuk pakaian sehari-hari.

Baca Juga: Cuci Baju Pakai Air Panas Ternyata Bisa Cegah Anak Kremian, Begini Langkah-langkahnya

Dengan begitu, Moms bisa menggunakan Maxkleen Deterjen Cair untuk mencuci baju karena memiliki kandungan Antibacterial Agent.

Antibacterial Agent yang dimiliki oleh Maxkleen Deterjen Cair pun memiliki 2 varian yaitu Anti Odor untuk menghilangkan bau.

Serta Color Protection untuk perlindungan warna pakaian.

Selain itu, Maxkleen Deterjen Cair ini pun mudah larut dalam air, tidak meninggalkan residu, dan relatif lebih lembut ditangan dibandingan deterjen bubuk.

Ni Made Sri Andani mengakui bahwa terdapat pelembab dalam Maxkleen Deterjen Cair yang akan lembut di tangan.