Ingin Rasakan Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan? Ternyata Moms Bisa Lakukan Ini Agar Punya Anak Perempuan

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Minggu, 23 Mei 2021 | 11:57 WIB
ilustrasi ciri-ciri hamil anak perempuan (Freepik)

Artinya jenis kelamin terutama ciri-ciri hamil anak perempuan atau laki-laki, nantinya banyak ditentukan oleh Dads.

Untuk memiliki anak perempuan, Moms harus membantu kromosom “X” dari Dads untuk membuahi sel telur.

1.Metode shettles

Untuk menggunakan metode ini, Moms harus mengetahui masa subur.

Moms harus melakukan  seks setiap hari selama 2 hingga 4 hari sebelum masa ovulasi.

Hindari melakukan seks 1 hingga 2 hari sebelum ovulasi dan setelah ovulasi.

Baca Juga: Perut Bakal Lebih Bulat Diyakini Banyak Orang Jadi Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan, Ternyata Ini Fakta yang Sebenarnya

Berhubungan seks pada hari ovulasi akan membuat keberhasilan hingga 75 persen.

Beberapa teori menyarankan Mama yang ingin hamil bayi perempuan harus melakukan seks sebanyak mungkin sebelum ovulasi.

2. Posisi seks tertentu

Ternyata, posisi seks juga menentukan peluang mendapatkan anak perempuan.

Posisi misionaris menjadi posisi yang dianjurkan karena membatasi tingkat penetrasi.