Mitos vs Fakta Kehamilan Anak Kembar, Benarkah Posisi Bercinta Bisa Bantu Hamil Bayi Kembar?

By Riska Yulyana Damayanti, Rabu, 26 Mei 2021 | 13:42 WIB
Mitos vs fakta kehamilan anak kembar (Freepik)

Nakita.id - Apakah Moms pernah dengar mitos vs fakta kehamilan anak kembar?

Mungkin banyak beredar di masyarakat terkait mitos vs fakta kehamilan anak kembar ya.

Salah satu mitos vs fakta kehamilan anak kembar yakni soal posisi bercinta.

Ada yang menyebut bahwa posisi bercnita bisa membantu Moms mendapatkan bayi kembar.

Baca Juga: Mitos VS Fakta Kehamilan: Benarkah Mitos Bayi Rawan Mengalami Luka Jika Ibu Melakukan Olahraga?

Benarkah demikian?

Melansir dari Kompas.com, posisi bercinta tidak berpengaruh terhadap kehamilan kembar.

Faktor genetik dan usia lebih memegaruhi kehamilan kembar.

Berikut beberapa faktor yang bisa memengaruhi Moms bisa hamil bayi kembar.