Mengapa Kita Harus Matikan Televisi Saat Hujan Petir? Ternyata Ini Alasannya

By Cecilia Ardisty, Jumat, 4 Juni 2021 | 11:15 WIB
Mematikan televisi saat hujan petir (freepik)

Hal ini karena sambaran petir di dekat tiang listrik dapat menyebabkan tegangan listrik naik, lalu mengalir ke sambungan listrik di rumah dan memberikan dampak buruk pada perangkat elektronik.

Baca Juga: Kehabisan Ide #FamilyQuality? Menemani Si Kecil Menonton Televisi Bisa Jadi Pilihan Tepat di Akhir Pekan

Oleh karena itu, Moms dan Dads disarankan mematikan televisi saat terjadi hujan petir.

Ketika hujan petir terjadi, Moms dan Dads juga perlu mencabut colokan atau steker TV dan perangkat elektronik lainnya.

Kenapa? Agar alat elektronik ini tidak terpengaruh oleh tegangan listrik yang naik akibat sambaran petir ke tiang listrik.