Wah Baru Tahu, Ternyata Menghilangkan Noda Kuning pada Gelas Kaca Cuma Butuh Baking Soda dan Lemon, Begini Caranya

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 8 Juni 2021 | 11:00 WIB
Cara menghilangkan noda kuning pada gelas (Freepik.com)

Kemudian, cuci gelas menggunakan larutan pencuci piring, bilas, dan keringkan.

Belum hilang noda kuning yang menempel pada gelas? Moms bisa memakai baking soda.

Baking soda merupakan salah satu bahan dapur yang memang sering digunakan untuk menghilangkan noda.

Baca Juga: Gigi Menguning Akibat Kopi Bisa Kembali Putih Secara Cepat Hanya dengan Cara Mudah Ini

Ilustrasi baking soda

Mula-mula taburkan gelas dengan baking soda dan gosok menggunakan spons lembut.

Lalu bilas gelas agar sisa baking soda tak menempel disana.

Bilasnya dengan air hangat ya Moms, lalu dilap kering untuk melihat hasilnya.