Mencuci Handuk Wajah Ternyata Tak Boleh Asal, Begini Cara Tepat Mencucinya Supaya Lebih Bersih

By Poetri Hanzani, Kamis, 17 Juni 2021 | 17:01 WIB
Cara mencuci handuk wajah (freepik)

3. Mencegah bau

Untuk mencegah bau apak pada handuk wajah, hindari meletakkannya di keranjang cucian.

Kemudian keringkan handuk di bawah sinar matahari agar kering secara sempurna.

Baca Juga: Cukup Gunakan 2 Bahan Dapur Ini Bau Tidak Sedap pada Handuk Akan Hilang, Begini Caranya

Untuk mendapatkan aroma yang wangi, Moms dapat menggunakan pewangi pakaian saat mencuci handuk wajah tersebut.

Selain itu, hindari meletakkan handuk wajah yang setelah dipakai di bawah lantai atau bertumpuk dimana-mana.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Simak, Cara Mencuci Handuk Wajah yang Benar