Auto Emak-emak Pasti Langsung Happy, Kalau Ternyata Menghilangkan Debu di Rumah Hanya Semudah Ini Caranya

By Poetri Hanzani, Senin, 21 Juni 2021 | 17:51 WIB
Cara mudah menghilangkan debu dari rumah (freepik.com/master1305)

Humidifier untuk mengurangi statis

Jika udara di rumah kering, itu rentan terhadap statis. Statis dapat menarik permukaan debu di sekitar rumah.

Coba tambahkan pelembab udara di rumah untuk mengurangi statis dan debu.

Pastikan untuk menjaga pelembab udara tetap bersih.

Baca Juga: Mudahkan Pekerjaan Rumah Tangga Berkali Lipat, Pantas Banyak yang Pakai Bubuk Ajaib Ini untuk Bersihkan Peralatan Dapur hingga Hilangkan Bau Tak Sedap

Biarkan jendela tertutup

Jendela sangat bagus untuk membiarkan udara segar masuk, tetapi dengan udara segar datanglah debu.

Oleh karena itu, menutup jendela dapat mengurangi jumlah debu yang masuk ke rumah.

Terutama jika Moms tinggal di daerah dengan udara kotor atau polusi udara yang tinggi.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Tips Hilangkan Debu agar Rumah Jadi Lebih Sehat