Bakal Buat Ibu Hamil Lega, Ternyata Menggunakan Bahan Alami Ini Ampuh Hempaskan Jerawat di Wajah

By Ruby Rachmadina, Jumat, 25 Juni 2021 | 11:47 WIB
Cara aman mengobati jerawat untuk ibu hamil (Freepik.com)

1. Asam glikolat

Asam glikolat mampu menghilangkan sel kulit mati dan berminyak yang terjadi pada permukaan kulit.

Teksturnya yang lembut dan halus membuat Moms merasa nyaman ketika menggunakannya.

Asam glikolat ini juga mampu mengencangkan kulit.

Moms bisa mencari krim yang mengandung asam glikolat 10% lalu oleskan krim kepada bagian wajah yang berjerawat.

Baca Juga: Setiap Hari Minum Minyak Kelapa dengan Kondisi Perut Kosong, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan yang Tak Terduga

2. Minyak kelapa

Minyak kelapa memiliki sifat antimikroba yang sudah terbukti mampu melawan bakteri penyebab jerawat.

Kandungan emolien pada minyak kelapa dapat memberi nutrisi yang baik pada kulit.

Moms hanya perlu memijat area yang berjerawat secara lembut dengan minyak kelapa selama satu menit dan biarkan semalaman.