Tips Obati Bekas Luka Akibat Minyak Goreng agar Kulit Mulus Kembali

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Jumat, 16 Februari 2018 | 16:29 WIB
Bekas Luka Bakar Akibat Minyak Goreng ()

Namun, jangan pakai benda-benda tersebut saat kulit masih melepuh.

Pakailah ketika sudah mulai mengering dan belum terjadi pemecahan pada kulit Moms.

Sementara itu, melansir medlineplus.gov, jika luka akibat minyak goreng tak kunjung sembuh maka harus segera periksa ke dokter untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.

Hal ini karena, luka bakar rentan terhadap tetanus.

Baca Juga: Ingin Minyak Goreng Tahan Lama, Perhatikan Cara Penyimpannya Ini

Ini berarti bakteri tetanus dapat memasuki tubuh Moms melalui luka bakar.

Jika suntikan tetanus terakhir yang Moms dapatkan lebih dari 5 tahun lalu, maka sebaiknya segera pergi ke dokter.

Lekas hubungi dokter jika Moms memiliki tanda-tanda infeksi berikut: