Waspadai 5 Tempat di Sekolah yang Berisiko Menularkan Kuman

By Fita Nofiana, Sabtu, 17 Februari 2018 | 14:44 WIB
Awasi Moms, Beberapa Tempat Sekolah Ini Rentan Tulari Kuman Si Kecil ()

BACA JUGA: Perempuan Indonesia yang Dinikahi Bule Ini Curi Perhatian, Kenapa?

3. Meja Perpustakaan

Meja perpustakaan bahkan lebih buruk daripada meja kelas karena mereka mendapatkan perlakuan yang sama, namun dengan lebih banyak anak-anak.

Solusinya, tentu sama dengan saat memegang bangku tadi Moms.

4. Peralatan Bermain

Ini tentu akan mengandung banyak kuman karena seringkali digunakan banyak anak di sekolah. 

Solusinya adalah ajari si kecil mencuci tangan dengan benar setelah bermain dengan peralatan main di sekolah Moms, hal ini juga berlaku pada peralatan olahraga lo.

5. Wadah Tisu Kamar Mandi

Moms mungkin akan berpikir bahwa tempat tisu WC adalah tempat yang bersih karena anak-anak menyentuhnya tepat setelah mencuci tangan mereka.

Namun, bisa jadi salah sebab tak semua anak mencuci tangan dengan benar.

BACA JUGA: Khawatir Kolesterol? Konsumsi Serai 2 Kali Sehari, Rasakan Manfaatnya

Itulah beberapa tempat kuman yang paing rentan di sekolah, di mana Moms harus mengajari cara yang benar dalam mengunakan peralatan sekolah agar tak mudah tertular kuman. 

Jangan lupa untuk memberinya nutrisi seimbang agar Si Kecil tak mudah sakit.