Tak Butuh Waktu Lama, Kulit Hitam di Sekitar Payudara Bisa Kembali Cerah Hanya dengan Kulit Kentang, Begini Triknya

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 3 Juli 2021 | 14:42 WIB
Cara membuat kulit hitam di sekitar payudara cerah kembali. (Freepik.com)

Tak heran bila setiap wanita diwajibkan menjaga kesehatan dan kebersihan payudara.

Karena jika tidak di rawat dengan baik maka payudara akan mengalami berbagai masalah yang serius.

Permasalahan yang sering kali dialami wanita adalah kulit di sekitar area payudara atau belahan menghitam.

Bagi Moms yang sudah menikah tentu ini menjadi masalah yang serius dan sebagian besar Moms tentu akan malu dan merasa tidak percaya diri.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Bentuk Payudara Setelah Melahirkan Bisa Berubah?

Menghitamnya kulit di sekitar payudara bisa terjadi karena adanya penumpukan sel kulit mati.

Penggunaan bra yang terlalu ketat juga bisa membuat kulit di sekitar payudara menghitam.

Ditambah lagi kulit di sekitar payudara mudah sekali lembab karena keringat.

Jika tidak rajin dibersihkan maka kuman akan berkembang biak dan menyebabkan gatal.